Galeri Foto

20 May 2010

cara membuat teks berjalan pada blog (2)

7 comments
Tips kali ini merupakan kelanjutan dari posting yang lalu tentang membuat teks berjalan pada blog. nah pada kali ini sedikit kita tambahkan supaya kalau teks tersebut disorot dengan maouse, maka akan berhenti. aplikasi ini biasanya digunakan untuk running text dan memiliki link ke halaman lain.

contohnya seperti ini:
Teks berjalan berhenti jika mouse over, dan jalan lagi...

contoh kedua yang berbeda:
teks bolak-balik dan berhenti saat mouse over


caranya seperti ini:
untuk contoh yang pertama, kode HTML ayang digunakan adalah sebagai berikut:
<marquee onmouseover="this.stop()" onmouseout="this.start()">Teks berjalan berhenti jika mouse over, dan jalan lagi...</marquee>

untuk contoh yang kedua, hanya berbeda property behavior nya, kode nya seperti ini :
<marquee behavior="alternate" onmouseover="this.stop()" onmouseout="this.start()">teks bolak-balik dan berhenti saat mouse over</marquee>

pernah juga khan lihat yang scrol keatas gitu? atau ke bawah? nah langsung saja kode nya seperti ini :
<marquee direction="up" onmouseover="this.stop()" width="100%" scrollamount="2" onmouseout="this.start()" height="100">teks nya disini</marquee>

gitu yah,,, semoga bermanfaat...

7 comments:

Post a Comment

Sebelum meninggalkan halaman ini, silahkan kasih masukan pada blog ini...