Galeri Foto

12 May 2010

Cara menyisipkan gambar pada posting

2 comments
Seperti di blog ini, sebisa mungkin saya sisipkan gambar untuk memperjelas penjelasan. Karena setiap perubahan atau aplikasi pada komputer lebih mudah dipahami jika menggunakan gambar. Di blogger, caranya sangat mudah. Bagi yang masih belum faham, berikut saya sampaikan caranya:

1. login ke blogger anda, pada dashboard, pilih posting, new entry atau entri baru, sehingga muncul halaman ini :


2. klik ikon image yang letaknya berada diatas area teks, sehingga akan muncul jendela untuk upload gambar.


klik "Browse" untuk mencari file gambar yang akan di upload dari komputer anda.pada kolom "pilih tata letak" atau "choose layout" pilih seperti apa yang anda inginkan, dalam contoh, saya lebih memilih "tengah".

setelah itu klik tombol "unggah gambar" atau "upload". tunggu beberapa saat.... setelah itu akan tampil kotak dialog bahwa gambar telah di upload, klik tombol "selesai" dan kembali ke posting anda, maka akan ada kode html jika mode tulisan anda html.


terbitkan entri anda.

2 comments:

Post a Comment

Sebelum meninggalkan halaman ini, silahkan kasih masukan pada blog ini...