Galeri Foto

13 July 2010

Cara reset password BIOS

0 comments

Posting ini melengkapi posting sebelumnya "Menjebol Password BIOS"
karena pada password bawaan yang saya tulis, ternyata ada yang tidak bisa digunakan...trus...bohong dong saya?? enggak, memang ada yang bisa, tapi ada juga yang gak bisa. Sttt!!!! jangan manyun dulu, nih ada cara yang lain untuk me-reset password BIOS

Langkah nya begini:
Dengan Membuka BIOS lewat debug Bila cara yang posting saya terdahulu gagal, Anda bisa membuka password bios dengan menggunakan utility DEBUG dari MSDOS. Sebaiknya Anda mengerjakannya dalam mode MSDOS murni, bukan dari MSDOS shell dalam Windows.Setelah masuk dalam prompt debug, ketik perintah berikut:
Untuk AMI/AWARD BIOS O 70 17O 71 17 Q
Untuk PHOENIX BIOS O 70 FFO 71 17 Q
GENERIK berlaku untuk semua mother board AT (board XT tidak punyaCMOS) O 70 2EO 71 FF Q

CATATAN: Karakter pertama adalah huruf O bukan angka 0.Setelah melakukan langkah di atas, reset komputer dan Anda bisa merubah konfigurasi komputer. Selamat bekerja, semoga membantu...

0 comments:

Post a Comment

Sebelum meninggalkan halaman ini, silahkan kasih masukan pada blog ini...